Meet The Candidates: Ini Profil 5 Kandidat Presiden FIFA

FIFA

FIFA

POJOKBANDUNG.com- Kongres Luar Biasa FIFA yang bakal berlangsung hari ini menjadi ajang pertarungan lima kandidat untuk memperebutkan posisi sebagai nomor satu di induk sepak bola dunia. Siapa saja mereka?


grafis calon fifa ali_bin_al_hussein_0

  1. Pangeran Ali bin Hussein

Negara:                                Yordania

Usia:                                      40 tahun

Mencalonkan Diri:           9 September 2015

Jabatan: – Presiden Federasi Sepak Bola Yordania (JFA)

– Presiden Asosiasi Federasi Sepak Bola Asia Barat (WAFF)

– Wakil Presiden FIFA

Manifesto:- Sirkulasi pembinaan sepak bola berkelanjutan, dan sukses komersial

– Pelayanan organisasi

Peluang Terpilih: 50%

grafis Salman Bin Ibrahim Al-Khalifa

  1. Salman Bin Ibrahim Al-Khalifa

Negara:                                Bahrain

Usia:                                      50 tahun

Mencalonkan Diri:           15 Oktober 2015

Jabatan: Presiden Konfederasi Sepak Bola Asia (AFC)

Manifesto:– Lebih profesional, sedikit keterlibatan politik

– Pembinaan berbasis dari akar rumput, serta penguatan infrastruktur

– Mengamankan finansial FIFA

– Reformasi FIFA

Peluang Terpilih:              60%

grafis Jerome Champagne

  1. Jerome Champagne

Negara:                              Prancis

Usia:                                      57 tahun

Mencalonkan Diri:           23 Oktober 2015

Jabatan:– Eks Komite Eksekutif FIFA antara 1999-2010

– Konsultan pada beberapa federasi sepak bola, terutama di kawasan Asia

Manifesto: – Reformasi FIFA

– Meningkatkan pembinaan dengan mekanisme persaudaraan

– Penguatan struktur kepengurusan FIFA

– Menghubungkan FIFA kembali dengan ”masyarakat sepak bola”

Peluang Terpilih: 50%

Loading...

loading...

Feeds