Prodi Ilmu Komunikasi Fisip Unla Gelar Workshop Etika Komunikasi di Media Sosial

Media Sosial memiliki dampak positif memudahkan berinteraksi dengan banyak orang, memperluas pergaulan, jarak dan waktu bukan lagi masalah, lebih mudah dalam mengekspresikan diri, penyebaran informasi dapat berlangsung secara cepat, biaya lebih murah.

Sementara narasumber ketiga Firman menyatakan, kaum milenial pasti tidak asing dengan media sosial maka dari itu kita harus bijaksana dalam bermedia social. Ketika kita membuka gadget harus tahu tujuan bermedia sosial.

Algoritma Media Soaial berbeda beda dilihat dari jumlah pengikut. Dalam membuat konten di media sosial harus bisa mengedukasi, jangan asal membuat trend yang sedang viral,

“Kita harus bisa sharing di media sosial dengan pihak yang benar, jangan asal memilih teman, harus hati hati. Berita di Media Sosial tidak semua benar. Jangan sampai kita menjadi produsen berita hoaks,” tandasnya. (*)

loading...

Feeds