Meski tim medis rumah sakit setempat berhasil melakukan tindakan cepat operasi tanpa menimbulkan komplikasi. Namun Rossi yang kini menempati posisi 4 di klasemen sementara MotoGP disarankan untuk ‘bedrest’ selama sebulan lebih.
Baca Juga:
Konferensi Pers MotoGP Meledak dalam Tawa. Ulah Valentino Rossi
Masih Tetap Jagokan Valentino Rossi, Band NTRL Hibur Penggemar MotoGP
Ini berarti, Rossi akan absen di seri 13 MotoGP San Marino pada 10 September dan Seri 14 MotoGP Aragon akhir bulan ini.
Absennya Rossi di dua seri tersebut tentunya akan banyak kehilangan poin sehingga langkahnya untuk mengejar poin dari pemuncak pimpinan sementara Andrea Dovizioso semakin berat.