Gara-gara THR dan Gaji Tak Dibayar, Ratusan Buruh Pabrik Ngamuk Hancurkan Kantor

Buruh pabrik ngamuk di Cileungsi, Kabupaten Bogor, Kamis (22/6/2017)

Buruh pabrik ngamuk di Cileungsi, Kabupaten Bogor, Kamis (22/6/2017)

POJOKBANDUNG.com, BOGOR– Ratusan buruh di salah satu pabrik di Kampung Babakan, Desa Dayeuh, Kecamatan Cileungsi, Kabupaten Bogor mengamuk.

Berdasarkan informasi yang diterima Pojoksatu.id (induk pojokbandung.com), Kamis (22/6/2017), para buruh yang mengamuk itu lantaran kesal belum dibayarnya Tunjangan Hari Raya (THR) dan gaji mereka.

Tampak dari barang-barang dan kaca gedung yang dirusak, membuat kondisi semakin tidak kondusif. Sejumlah fasilitas kantor pun porak poranda dihancurkan para buruh.

Belum diketahui tanggapan dari pihak pemilik pabrik tersebut. Namun dari tampak polisi sudah berjaga-jaga mengamankan situasi di tempat kejadian.

Buruh pabrik ngamuk di Cileungsi, Kabupaten Bogor, Kamis (22/6/2017)

Buruh pabrik ngamuk di Cileungsi, Kabupaten Bogor, Kamis (22/6/2017)

WhatsApp-Image-2017-06-22-at-11.20.43-PM

WhatsApp-Image-2017-06-22-at-11.20.12-PM

loading...

Feeds

BPJAMSOSTEK Tasikmalaya Gelar Employee Volunteering

POJOKBANDUNG.com, TASIKMALAYA – BPJS Ketenagakerjaan Cabang Tasikmalaya melaksanakan kegiatan Employee Volunteering bersih-bersih sampah Bersama Bank Sampah Belebet dalam rangka World …