Purbaleunyi Siap Hadapi Arus Mudik Lebaran 2017

Ilustrasi

Ilustrasi

Ia mengatakan, GT Gedebage hanya dibatasi untuk kendaraan golongan I. Sebab, kondisi geometrik jalan di keluar GT Gedebage tidak begitu lebar. “Jalannya kan tidak terlalu lebar, jadi hanya dibatasi untuk kendaraan golongan I seperti sedang dan sebagainya,” ucapnya.

BACA: Mudik Boncengan Bertiga Naik Motor Berbahaya

Dalam pelaksanaannya nanti, terang dia, sebelum mengaktifkan GT darurat Gedebage, petugas akan memberlakukan contraflow (melawan arus) jika keluar GT Cileunyi dan Buah Batu masih bisa terkendali.

“Apabila arus lalu lintas di luarnya masih bisa bergerak, kita akan berlakukan dulu contraflow. Tapi kalau di dalam sudah antre sepanjang 5 kilometer, di luar stuck, kami alihkan ke GT darurat Gedebage,” ungkapnya.

(gat)

 

loading...

Feeds